Ujian Madrasah Tsanawiyah (MTs) 2024 semakin dekat, dan para siswa mulai diliputi rasa tegang dan cemas. Hal ini wajar terjadi, karena ujian merupakan momen penting untuk menentukan kelanjutan pendidikan mereka. Di tengah rasa tegang dan cemas tersebut, doa menjadi senjata ampuh untuk menenangkan hati dan memohon pertolongan Allah SWT. Artikel […]
doa
Tsabiwanews. Madrasah Tsanawiyah Birrul Walidain (Tsabiwa) NWDI Rensing sebagai salah satu lembaga pendidikan islam ikut berperan dalam pembentukan karakter peserta didik nya yang unggul dan berakhlak mulia. Pendidikan karakter merupakan pondasi yang sangat penting dan perlu ditanamkan sejak dini kepada anak-anak. Hal itu dapat tumbuh melalui kegiatan pembiasaan yang positif. […]
Doa orang tua adalah doa mustajab Nabi Shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, ثَلاَثُ دَعَوَاتٍ مُسْتَجَابَاتٌ لاَ شَكَّ فِيهِنَّ دَعْوَةُ الْوَالِدِ وَدَعْوَةُ الْمُسَافِرِ وَدَعْوَةُ الْمَظْلُومِ “Tiga doa mustajab yang tidak diragukan lagi, yaitu doa kedua orang tua, doa orang yang bepergian (safar), dan doa orang yang dizalimi” (HR. Abu Daud, hasan). Doa […]