Tsabiwanews. Main sepak takraw sudah menjadi hobi paling favorit bagi Muhammad, S.Pd guru Penjaskes MTs Birrul Walidain NW Rensing (Tsabiwa) Kec. Sakra Barat Kab. Lombok Timur. Untuk menyalurkan hobinya kemudian Ia bergabung pada Club Sepak Takraw Bon Ben Club (BBC), baru-baru ini bersama timnya, guru asal Montong Kelor Desa Rensing […]
Tsabiwanews. Mungkin tidak asing kaligrafi kaca bertuliskan syahadat, asmaul husna atau ayat-ayat pendek alquran. Kaligrafi ini sebenarnya tidak begitu rumit dibuat asalkan ada kemauan dan ketekunan saja. Setelah sebelumnya siswa/siswi MTs Birrul Walidian NW Rensing (Tsabiwa) Kec. Sakra Barat Lombok Timur viral dengan karya piring plastik terbuat dari bahan bekas […]
Tsabiwanews. Panitia Pemilihan Ketua OSIS MTs Birrul Walidain NW Rensing (Tsabiwa) Kec. Sakra Barat hari Rabu,31 Juli 2019 besok akan menggelar pemilihan ketua OSIS masa bakti 2019-2020 dengan sistem seperti pemilihan umum (Pemilu). Kegiatan yang digelar di teras madrasah tersebut bertujuan untuk memberikan pendidikan demokrasi dan pengetahuan sejak dini tentang […]
Tsabiwanews. Menyiapkan peserta didik menghadapi Penilaian Akhir Tahun Semester Genap Tahun Pelajaran 2018/2019 tingkat MTs naungan Kementerian Agama Lombik Timur sebaiknya mempelajari kisi-kisi soal soal ujian terlebih dahulu sebelum ujian semester berlangsung dengan mendownload dibawah ini DOWNLOAD Kisi-Kisi Soal Kelas 7 DAN 8 Penilaian Akhir Tahun Semester Genap TP 2018/2019
Tsabiwanews. Dengan diterbitkannya Keputusan Dirjen Pendis Nomor 7263 Tanggal 31 Desember 2018 tentang Petunjuk Teknis Penyaluran Tunjangan Profesi Guru (TPG) Madrasah Tahun 2019, Direktur Jendral Pendidikan Islam mengeluarkan Surat Edaran Nomor 0360/DJ.I/01/2019 tentang Revisi Petunjuk Teknis Penyaluran Tunjangan Profesi Guru (TPG) Madrasah Tahun 2019. Dalam surat edaran tersebut, terdapat beberapa […]
Tsabiwanews. Petunjuk Teknis (Juknis) Penyaluran Tunjangan Profesi Guru (TPG) bagi guru madrasah tahun 2019 akhirnya dirilis. Adalah Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kemenag Nomor: 7263 Tahun 2018 tentang Petunjuk Teknis Penyaluran Tunjangan profesi Guru Bagi Guru Madrasah Tahun 2019. Regulasi yang menjadi dasar penyaluran TPG guru RA dan Madrasah tahun […]
Tsabiwanews. Pada Tahun Anggaran 2019, dana BOS akan diberikan selama 12 bulan untuk periode Januari sampai Desember 2019, yaitu semester 2 tahun pelajaran 2018/2019 dan semester 1 tahun pelajaran 2018/2019. Semua madrasah negeri dan madrasah swasta yang telah mendapatkan izin operasional dapat menerima program BOS; bagi madrasah yang menolak BOS […]
Tsabiwanews. Dalam rangka kelancaran pelaksanaan ujian-ujian pada Madrasah Ibtidaiyah (MI), Madrasah Tsanawiyah (MTs), dan Madrasah Aliyah (MA) Tahun Pelajaran 2018-2019, disampaikan hal-hal sebagai berikut : Pelaksanaan UN Tahun Pelajaran 2018-2019 jenjang MTS dan MA mengacu pada POS UN yang dikeluarkan oleh BSNP; Pelaksanaan USBN Tahun Pelajaran 2018-2019 […]
Tsabiwanews. Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional – Berbasis Komputer (UAMBN-BK )tingkat Madrasah Tsanawiyah tahun 2019 serentak secara nasional digelar mulai hari Rabu, 20 Maret 2019. MTs Birrul Walidain NW Rensing (Tsabiwa) Kec. Sakra Barat sebagai salah satu penyelenggara UAMBN BK ini kini tengah melaksanakan ujian bagi siswa-siswinya yang kelas 9. […]
Tsabiwanews. Dalam rangka kelancaran pelaksanaan ujian-ujian pada Madrasah Ibtidaiyah (MI), Madrasah Tsanawiyah (MTs), dan Madrasah Aliyah (MA) Tahun Pelajaran 2018-2019, disampaikan hal-hal sebagai berikut : Pelaksanaan UN Tahun Pelajaran 2018-2019 jenjang MTS dan MA mengacu pada POS UN yang dikeluarkan oleh BSNP; Pelaksanaan USBN Tahun Pelajaran 2018-2019 […]
Tsabiwanews. Kisi-kisi UAMBN untuk Madrasah Tsanawiyah (MTs) tahun pelajaran 2018/2019 menjadi pedoman dalam penyusunan soal-soal Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional. Karenanya kisi-kisi tersebut sekaligus menjadi acuan bagi setiap siswa Madrasah Tsanawiyah kelas terakhir dalam mempersiapkan mengikuti UAMBN yang akan digelar pada 20 s.d 22 Maret 2019 dengann mata pelajaran yang akan […]
Tsabiwanews. Pemakaman ketua dewan pendiri Yayasan Pondok Pesantren Birrul Walidain NW Rensing almarhum Ustadz H.M. Zulfadli alias H.Muh Fadil bin TGH.Muh. Fadil bin Muh. Fadil Dusun Lepok Desa Rensing Bat Kec. Sakra Barat pada hari Sabtu,8 Desember 2018 berlangsung khidmat namun diselimuti penuh rasa haru keluarga, sahabat, murid dan para […]
Tsabiwanews. Madrasah Tsanawiyah Birrul Walidain (Tsabiwa) NW Rensing Kec. Sakra Barat Kab. Lombok Timur menggelar ujian Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil tahun pelajaran 2018/2019 bagi siswa-siswi kelas VII,VIII dan kelas IX sejak hari Senin, 3 Desember hingga 11 Desember 2018 mendatang. Kepala Tsabiwa Nuruddin, M.Pd mengungkapkan bahwa pelaksanaan PAS ini […]
Pemerintah kembali akan melaksanakan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) dan Ujian Nasional (UN) pada tahun 2019. Sehubungan dengan hal tersebut, melalui surat edaran nomor 0101/SDAR/BSNP/XI/2018 (unduh disini), pada hari Kamis (29/11/2018), BSNP menetapkan POS Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) dan Ujian Nasional (UN) tahun 2019. Penetapan POS tersebut dimuat dalam Keputusan BSNP […]
Hari Selasa, 27 November 2018, Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) merilis Kisi-Kisi Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) dan Ujian Nasional (UN) tahun 2019. Keputusan ini ditetapkan dalam Surat Keputusan BSNP Nomor Nomor 0296/SKEP/BSNP/XI/2018 untuk Kisi-Kisi UN dan Nomor 0297/SKEP/BSNP/XI/2018 untuk Kisi-Kisi USBN. Fungsi Kisi-kisi tersebut adalah sebagai acuan pengembangan dan perakitan naskah soal ujian, […]